Senin, 27 Februari 2012

Rapper Will.i.Am Berpesta Denag 2NE1


Rapper, penulis lagu, dan produser will.i.am dari Black Eyed Peas saat ini sedang berada di Seoul, dan ia terlihat sedang bersama 2NE1
Will.i.am bekerja sama dengan 2NE1 untuk debut album mereka di AS dan baru-baru ini ia bersama 2NE1 terlihat sebuah klub.
Seiring dengan foto tersebut, will.i.am menulis akun Twitter-nya,”Aku dan setengah dari  2ne1 di seoul korea …. Minzy tidak bisa datang malam ini di klub … karena ini untuk 20 tahun keatas: (kami akan pesta untuk Minzy) . “

Foto-foto tersebut menunjukkan hubungan erat antara will.i.am dan 2NE1, dan reaksi untuk foto tersebut membuktikan bahwa fans tidak sabar untuk mendengar hasil dari kolaborasi mereka.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar